Web Hosting
Merupakan suatu cara menempatkan file pada sebuah server yang terkoneksi internet 24 jam, sehingga semua orang yang terkoneksi dapat melihat informasi file-file yang kita taruh, dimana file tersebut berisi file HTML (Hypertext Markup Languange) atau Script (kalimat dalam bahasa pemrograman tertentu), adapun server yang di gunakan dinamakan Web Server.
0 komentar:
Posting Komentar